Penerapan Customer Relationship Management (CRM) pada UMKM Mie Pangsit Ayam Bangka Mr.Ong Batam

Authors

  • Golan Hasan Universitas Internasional Batam
  • Calvin Wijaya Universitas Internasional Batam
  • Dyfan Universitas Internasional Batam
  • Metta Noviani Universitas Internasional Batam
  • Yendiarti Yendiarti Universitas Internasional Batam

DOI:

https://doi.org/10.37385/msej.v4i4.2187

Keywords:

Pelaksanaan, Customer Relationship Management, UMKM

Abstract

Penelitian yang dilakukan dengan tujuan untuk dapat menganalisis dari pelaksanaan Customer Relationship Management yang di fokuskan untuk UMKM di Kota Batam yaitu Mie Pangsit Ayam Bangka Mr. Ong. Serta dapat untuk melihat adanya faktor dari penghambat ataupun pelaksanaan penerapan Customer Relationship Management pada UMKM Mie Pangsit Ayam Bangka Mr. Ong yang berada di Kota Batam. Metode yang digunakan yaitu metode kuantitatif deskriptif, metode ini berupa menghasilkan data yang bersifat statistik dan untuk pengumpulan data dilakukannya dengan cara wawancara, observasi serta dokumentasi pada pelaku UMKM Mie Pangsit Ayam Bangka Mr. Ong di Kota Batam dan para konsumen dari UMKM Mie Pangsit Ayam Bangka Mr. Ong yang dinilai dapat memberikan informasi yang akurat terhadap produk dan penerapan CRM itu sendiri. Hasil dari penelitian ini dimana difokuskan untuk melihat pelaksanaan Customer Relationship Management (CRM) pada UMKM di Kota Batam yang dapat menunjukkan para pelaku UMKM tersebut sudah dapat menerapkan dan menjalankan CRM tesebut, walaupun masih di kategorikan belum maksimal dalam penerapannya. Dengan adanya penelitian ini, maka peneliti mampu untuk dapat memberikan insight dan masukan kepada para pelaku UMKM Mie Pangsit Ayam Bangka Mr. Ong terhadap pentingnya dan manfaat yang nantinya di peroleh dalam menerapkan Customer Relationship Management (CRM) bagi usaha yang sedang di rintis.

References

Wulan Andang. (2020). Penerapan Model E-Crm (Costumer Relationship Management) Pada Perancangan Website. Jurnal SIMTIKA.

Sarida Surya. (2020). Pengaruh Penerapan Metode Crm (Costemer Relationship Management) Terhadap Pus (Pasangan Usia Subur) Dan Aseptor Kb Khususnya Jenis Kb Hormonaluntuk Meningkatkan Kepatuhan Berkunjung Sesuai Jadwal Di Rumah Sakit Umum Imelda Pekerja Indonesia (Rsu Ipi) Medan Tahun 2019. Jurnal Ilmiah Keperawatan Imelda.

Hanung Eka Atmaja. (2021). Analisis Aspek Pemasaran UMKM di Masa Resesi Global Dampak dari Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmiah Poli Bisnis.

Noer Azni Septiani. (2022). Penerapan Customer Relationship Management Pada Penjualan Gas Medical Dengan Metode Extreme Programming. Jurnal TEKINKOM.

Merti Warsela. (2021). Penerapan Customer Relationship Management Untuk Mendukung Marketing Credit Executive (Studi Kasus: Pt Fif Group). Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi.

Mugi Kasih Lestari. (2021). Penerapan E-Crm Dalam Meningkatkan Pelayanan Pelanggan Pada Rumah Jamur Silau Laut. Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi.

Mutiana Pratiwi. (2019). Efektifitas Penerapan Customer Relationship Management (CRM) pada Toko Nil Maizar Sport Apparel. Jurnal BIT.

Wendy William. (2020). Penerapan Electronic Customer Relationship Management (E-Crm) Dalam Upaya Meningkatkan Pendapatan Penjualan Pada Pt. Cipta Aneka Buah. Jurnal Idealis.

Rusliyawati. (2020). Implementasi Metode Saw Dalam Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Model Social Customer Relationship Management. Jurnal Ilmiah Edutic.

M. Raka Alfajri. (2020). Pengaruh Customer Relationship Management (Crm) Terhadap Loyalitas Pelanggan Tiket.Com. e-Proceeding of Management.

Johar Saputra Irsandi. (2021). Sistem Informasi Pemasaran dengan Penerapan CRM (Customer Relationship Management) Berbasis Website menggunakan Metode Waterfall dan Agile. Jurnal JTIK.

Downloads

Published

2023-05-27

How to Cite

Hasan, G., Wijaya, C. ., Dyfan, Noviani, M. ., & Yendiarti, Y. (2023). Penerapan Customer Relationship Management (CRM) pada UMKM Mie Pangsit Ayam Bangka Mr.Ong Batam. Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 4(3), 2785–2795. https://doi.org/10.37385/msej.v4i4.2187