Pengaruh Audit Tenure, Fee Audit, Rotasi Audit, Dan Reputasi Auditor Terhadap Kualitas Audit Dengan Spesialisasi Auditor Sebagai Variabel Moderasi (Studi Empiris Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2022)

Authors

  • Arista Luthfia Ramadhani Universitas Muhammadiyah Surakarta
  • Fatchan Achyani Universitas Muhammadiyah Surakarta

DOI:

https://doi.org/10.37385/msej.v5i2.5425

Keywords:

Audit Tenure, Fee Audit, Rotasi Audit, Reputasi Auditor, Spesialisasi Auditor

Abstract

Penelitian ini mempunyai tujuan guna mengetahui apakah terdapat pengaruh fee audit, reputasi audit, rotasi audit dan audit tenure terhadap kualitas audit dengan spesialisasi auditor sebagai variable moderasi, ditujukan kepada perusahaan pertambangan yang tercatat pada Bursa Efek Indonesia tahun 2019-2022. Teknik pemungutan sampel penelitian ini mengaplikasikan teknik purposive sampling. Terdapat sampel didapat keseluruhannya 152 unit analisis memenuhi persyaratan. Teknik analisis pengujian mengaplikasikan analisis regresi logistik. Hasil penelitian memberikan bukti empiris bahwa fee audit mempunyai pengaruh terhadap kualitas audit. Sebaliknya audit tenure, rotasi audit, reputasi auditor dan moderasi spesialisasi auditor dengan audit tenure, fee audit, rotasi audit dan reputasi auditor tidak berpengaruh terhadap kualitas audit.

References

Hariani Novrilia, fefri Indra Arza, vita Fitria Sari (2019). Pengaruh Fee Audit, Audit Tenure, Dan Reputasi Kap Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2017). Jurnal Eksplorasi Akuntansi Vol. 1, No 1, Seri B, Februari 2019, Hal 256-276

Meckling, W. H., & Jensen, M. C. (1976). Theory of the Firm. Managerial Behavior, Agency Costs and Ownership Structure.

Listiya Ike Purnomo, Jihan Aulia (2019)Pengaruh Fee Audit, Audit Tenure, Rotasi Audit Dan Reputasi Auditor Terhadap Kualitas Audit. Ekopreneur. Vol. 1, No. 1, Des 2019

Marlindah, D. S., & Wahyono, M. A. (2020). Pengaruh Ukuran Kantor Akuntan Publik, Fee Audit, Audit Tenure, Dan Rotasi Audit Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2018) (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).

Andriani, N., & Nursiam, N. (2018). Pengaruh Fee Audit, Audit Tenure, Rotasi Audit dan Reputasi Auditor Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2015). Riset Akuntansi Dan Keuangan Indonesia, 3(1), 29–39.

Famelya Ayuni, Dian Fitria Handayani (2023) Pengaruh Fee Audit, Rotasi Audit, Reputasi Auditor dan Spesialisasi Auditor terhadap Kualitas Audit, Jurnal Buana Akuntansi, Vol. 8, No. 1 (2023): 41-56

Clarissa, S. K., & Simbolon, R. (2022). Pengaruh Reputasi Auditor, Komite Audit Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Sektor Transportasi Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2018-2021. Journal Transformation of Mandalika, 3(1), 99-108.

Farid, M. N. F., & Baradja, L. (2022). Pengaruh Fee Audit, Audit Tenure, Audit Rotasi, Ukuran Perusahaan Klien Pada Kualitas Audit. Jurnal Ekonomi Trisakti, 2(2), 1063-1078.

Yulaeli, T. (2022). Pengaruh Fee Audit Dan Audit Tenure Terhadap Kualitas Audit. Jurnal Buana Akuntansi, 7(2), 191-199.

Sitompul, S. M., Panjaitan, M., & Ginting, W. A. (2021). Pengaruh fee audit, rotasi auditor, reputasi KAP, audit delay terhadap kualitas audit. Jurnal Paradigma Ekonomika, 16(3), 559-570.

Permatasari, I. Y., & Astuti, C. D. (2018). Pengaruh fee audit, rotasi auditor, dan reputasi KAP terhadap kualitas audit. Jurnal Akuntansi Trisakti, 5(1), 81-94

Julia Asyera Angel dan Deni Darmawati (2022), Pengaruh Rotasi Audit, Audit Capacity Stress Dan Audit Tenure Terhadap Kualitas Audit. JurnalEkonomi Jetvol. 2 No. 2 Oktober 2022 : Hal : 1425-1436http://Dx.Doi.Org/10.25105/Jet.V2i2.14898

Suciana, M. F., & Setiawan, M. A. (2018). Pengaruh rotasi audit, spesialisasi industri kap, dan client importance terhadap kualitas audit (studi dengan pendekatan earning surprise benchmark). Wahana Riset Akuntansi, 6(1), 1159-1172.

Mauliana, E., & Laksito, H. (2021). Pengaruh Fee Audit, Audit Tenure, Rotasi Audit Dan Reputasi Auditor Terhadap Kualitas Audit Audit (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2017-2019). Diponegoro Journal of Accounting, 10(4).

Faradhillah, N., & Abbas, D. S. (2022, January). Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan Dan Opini Audit Terhadap Auditor Switching Pada Sektor Industri. In Prosiding Seminar Nasional Ilmu Sosial dan Teknologi (SNISTEK) (Vol. 4, pp. 531-535).

Maemunah, S., & Nofryanti, N. (2019). Pergantian Manajemen Memoderasi Pengaruh Ukuran Kap dan Audit Tenure terhadap Auditor Switching (Studi Empiris pada Perusahaan Keuangan Sub Sektor Perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2017). Jurnal Renaissance, 4(01), 533-540.

Sari, R., & Rahmi, M. (2021). Analisis Pengaruh Rotasi Auditor, Audit Tenure dan Reputasi KAP terhadap Kualitas Audit. Jurnal EQUITY, 24(1), 123-140.

Jannah, R. (2020). Pengaruh Tenure Audit, Fee Audit Dan Spesialisasi Auditor Terhadap Kualitas Audit (Studi Pada Perusahaan Jasa Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2012–2016). Jurnal Akuntansi STIE Muhammadiyah Palopo, 4(2).

Gunawan, G. A. E., & Achyani, F. (2024). Peran Komite Audit Dalam Mempengaruhi Fee Audit, Audit Tenure, Rotasi Audit Dan Reputasi Auditor Terhadap Kualitas Audit. Economics and Digital Business Review, 5(1), 365-394.

Kurniawansyah, D. (2016). Pengaruh audit tenure, ukuran auditor, spesialisasi audit dan audit capacity stress terhadap manajemen laba. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis Airlangga, 1(1), 1-25.

Idawati, W. (2018). Analisis karakteristik kunci yang mempengaruhi kualitas audit. Jurnal Akuntansi, 22(1), 33-50.

Nadia, N. F. (2015). Pengaruh Tenur KAP, Reputasi KAP dan Rotasi KAP terhadap Kualitas Audit. Jurnal Akuntansi Bisnis, 13(26), 113-130.

Diastiningsih, N. P. J., & Tenaya, G. A. I. (2017). Spesialisasi Auditor Sebagai Pemoderasi Pengaruh Audit Tenure Dan Ukuran Kap Pada Audit Report Lag. E-jurnal Akuntansi Universitas udayana, 18(2), 1230-1258.

Dredge, A. P., & Edastami, M. S. (2022). Application of Accounting Information System at Fahiluka Health Center. eCo-Buss, 5(2), 570-582.

Wicaksono, A. T., & Purwanto, A. (2021). Pengaruh Audit Tenure, Rotasi KAP, Ukuran KAP, dan Spesialisasi Industri Auditor terhadap Kualitas Audit. Diponegoro Journal of Accounting, 10(2).

Pasali, G. S., & Arief, A. (2023). PENGARUH AUDIT TENURE, REPUTASI AUDITOR, KOMITE AUDIT, UKURAN PERUSAHAAN, DAN ROTASI AUDIT TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA PERUSAHAAN SAHAM LQ-45 TAHUN 2020-2022. Jurnal Ekonomi Trisakti, 3(2), 2873-2882.

Budiantoro, H., Serena, A., & Tantriningsih, H. A. (2021). Pengaruh Audit Tenure, Ukuran KAP, Spesialisasi Auditor, dan Auditor Switching Terhadap Kualitas Audit:(Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2019). Journal of Research in Business, Economics, and Education, 3(5), 26-38.

Lailatul, U., & Yanthi, M. D. (2021). Pengaruh Fee Audit, Komite Audit, Rotasi Audit Terhadap Kualitas Audit. Jurnal Akuntansi AKUNESA, 10(1), 35-45.

Downloads

Published

2024-06-28

How to Cite

Ramadhani, A. L. ., & Achyani, F. (2024). Pengaruh Audit Tenure, Fee Audit, Rotasi Audit, Dan Reputasi Auditor Terhadap Kualitas Audit Dengan Spesialisasi Auditor Sebagai Variabel Moderasi (Studi Empiris Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2022). Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 5(2), 7694–7705. https://doi.org/10.37385/msej.v5i2.5425