Pengaruh Kesadaran Kesehatan dan Pengetahuan Produk Terhadap Minat Beli Konsumen Dalam Memilih Jamu Sebagai Produk Herbal Modern: Peran Sikap Konsumen Sebagai Variabel Mediasi

Authors

  • Dinda Dwi Safitri Universitas Muhammadiyah Surakarta
  • Muzakar Isa Universitas Muhammadiyah Surakarta

DOI:

https://doi.org/10.37385/ceej.v7i2.10181

Keywords:

kesadaran kesehatan, pengetahuan produk, sikap konsumen, minat beli, jamu

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kesadaran kesehatan dan pengetahuan produk terhadap minat beli produk jamu, dengan sikap konsumen sebagai variabel mediasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei melalui kuesioner. Data dikumpulkan dari 305 responden dan dianalisis menggunakan Structural Equation Modeling Partial Least Squares (SEM-PLS). Hasil pengujian menunjukkan bahwa kesadaran kesehatan dan pengetahuan produk tidak berpengaruh langsung terhadap minat beli. Namun, kesadaran kesehatan terbukti berpengaruh positif dan signifikan terhadap sikap konsumen, dan sikap konsumen memiliki pengaruh yang sangat kuat terhadap minat beli. Selain itu, sikap konsumen terbukti mampu memediasi pengaruh kesadaran kesehatan terhadap minat beli, tetapi tidak mampu memediasi hubungan antara pengetahuan produk dan minat beli. Temuan ini mengindikasikan bahwa pembentukan sikap positif konsumen merupakan faktor kunci dalam meningkatkan minat beli produk jamu. Oleh karena itu, strategi pemasaran produk jamu sebaiknya tidak hanya menekankan aspek informasi produk, tetapi juga diarahkan pada upaya membangun sikap konsumen yang positif terhadap produk.

References

Abrar, M., Baig, S. A., Bashir, M., Shabbir, R., & Ayub, M. (2018). Consumer attitude and purchase intention towards organic textile products. Amazonia Investiga, 7(17), 472–485.

Ar-Rahmah, N. K., Wonua, A. R., & Ismanto, I. (2023). Pengaruh kesadaran kesehatan dan pengetahuan produk terhadap minat beli produk menstrual pad (Studi pada tenaga kerja kesehatan perempuan di Puskesmas Pomalaa). PPIMAN: Pusat Publikasi Ilmu Manajemen, 1(4). https://doi.org/10.59603/ppiman.v1i4.99

Basyir, A. (2019). Pengaruh fashion lifestyle dan pengetahuan produk terhadap minat beli (Studi pada konsumen Batik Tulis Madura Al-Fath KKG Bangkalan). Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN), 7(3), 564–570.

Çabuk, S., Tanrikulu, C., & Gelibolu, L. (2014). Understanding organic food consumption: Attitude as a mediator. International Journal of Consumer Studies, 38(4), 337–345. https://doi.org/10.1111/ijcs.12094

Chrissanty, H. S. R. (2022). Pengaruh kepercayaan dan promosi terhadap minat beli ShopeeFood (Studi kasus pada mahasiswa Universitas Advent Indonesia). Journal Scientific of Mandalika (JSM), 3(9), 1–12.

Isa, M., & Cahyaningsih, A. T. (2021). Pengaruh motivasi sebagai variabel mediasi hubungan antara kecerdasan pelaku usaha dan kinerja UMKM. Proceeding of the URECOL, 31–39.

Jonathan, M., & Sarudin, R. (2024). Analisis pengaruh healthy awareness terhadap minat beli produk jamu Lestarijamuku. Jurnal Manajemen dan Bisnis, 7, 11953–11961.

Karim Khan, R., & Shafie, R. (2022). Determinants of purchase intention of organic food from the perspective of academics in Bangladesh. International Journal of Social Science Research, 4(3), 154–167.

Kusuma Indra Annisa, K. I., Haribowo, P., & P. B. (2020). The influence of promotion, product innovation, and product knowledge on purchase intention of Bakpia Jenang at CV Mubarokfood Cipta Delicia Kudus. Admisi dan Bisnis, 21(3), 189–200.

Kutresnaningdian, F., & Albari. (2020). Peran kesadaran kesehatan dan perhatian pada keamanan makanan terhadap sikap dan minat beli konsumen makanan organik. Jurnal Ilmu Manajemen, 2(1), 44–58.

Lantun, B., Andri, W., Noer, C., Arifin, A., Wikarta, F. P., & Sabillah, H. H. (2025). Revitalisasi jamu: Strategi pelestarian minuman tradisional untuk menarik minat dan kesadaran Generasi Z. Jurnal Ekonomi Kreatif, 9, 734–739.

Laudza, N., & Isa, M. (2024). Pengaruh religiusitas dan sikap terhadap niat beli busana muslim di Surakarta. SEIKO: Journal of Management & Business, 7(2), 161. https://doi.org/10.37531/sejaman.v7i2.6712

Lestari, E. J. (2024). The influence of product diversification, entrepreneurial competency, and packaging design on the success of herbal beverage MSME businesses in Bekasi District. Journal of Business Innovation, 7, 9181–9190.

Lestari, G. S., Sadeli, A. H., Pardian, P., & Fatimah, S. (2021). Pengaruh pengetahuan produk, label organik komunitas, dan perilaku pencarian informasi terhadap minat beli produk organik. Mimbar Agribisnis, 7(2), 1211–1223. https://doi.org/10.25157/ma.v7i2.5200

Lismanizar, A., Utami, S., & Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Syiah Kuala. (2018). Pengaruh keamanan pangan, kesadaran kesehatan, nilai yang dirasakan, dan harga terhadap niat beli makanan cepat saji. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Manajemen, 3(2), 85–95.

Manopo, A., Tumbuan, W. J. F. A., & Gunawan, E. M. (2021). The influence of product knowledge on green purchase intention: The role of attitude as a mediating variable. Jurnal EMBA, 9(4), 851–864.

Pacho, F. (2020). What influences consumers to purchase organic food in developing countries? British Food Journal, 122(12), 3695–3709. https://doi.org/10.1108/BFJ-01-2020-0075

Priyatna, A. A., & Athanasius, S. S. (2020). Uji peran mediasi sikap terhadap produk pada hubungan faktor yang mempengaruhi minat beli. Jurnal Manajemen, 12(1), 10–18.

Saputra, F., Khaira, N., & Saputra, R. (2023). Pengaruh user interface dan variasi produk terhadap minat beli konsumen: Studi literatur. Jurnal Komunikasi dan Ilmu Sosial, 1(1), 18–25. https://doi.org/10.38035/jkis.v1i1.115

Siaputra, H., & Isaac, E. (2020). Pengaruh attitude, subjective norm, dan perceived behavioral control terhadap purchase intention makanan sehat. Jurnal Manajemen Perhotelan, 6(1), 9–18. https://doi.org/10.9744/jmp.6.1.9-18

Widyaningtyas, D., Untoro, W., Setiawan, A. I., & Wahyudi, L. (2023). Kesadaran kesehatan dan niat beli produk herbal dengan risiko sebagai variabel moderasi. Jurnal Manajemen Pemasaran, 68(3), 26–45.

Wiwoho, G., & Riptiono, S. (2022). Effects of subjective norm, attitude, and consumer desire toward intention to purchase Indonesian herbal products. Jurnal Manajemen dan Agribisnis, 19(2), 265–273. https://doi.org/10.17358/jma.19.2.265

Wulandari, N., & Isa, M. (2025). Pengaruh online customer review dan flash sale promotion terhadap minat beli skincare dengan sikap sebagai variabel mediasi. Jurnal Manajemen Pemasaran Digital, 4(2), 303–318.

Yoshihiro, Y., Kuo, H. M., & Shieh, C. J. (2019). The impact of seniors’ health food product knowledge on perceived value and purchase intention. Revista de Cercetare si Interventie Sociala, 64, 199–212. https://doi.org/10.33788/rcis.64.16

Downloads

Published

2026-01-15

How to Cite

Safitri, D. D., & Isa, M. (2026). Pengaruh Kesadaran Kesehatan dan Pengetahuan Produk Terhadap Minat Beli Konsumen Dalam Memilih Jamu Sebagai Produk Herbal Modern: Peran Sikap Konsumen Sebagai Variabel Mediasi. Community Engagement and Emergence Journal (CEEJ), 7(2), 757–770. https://doi.org/10.37385/ceej.v7i2.10181