Pengaruh Current Ratio, Total Asset Turnover, Dan Perputaran Modal Kerja Terhadap Return On Assets Pada Sektor Perusahaan Basic Material Terdaftar BEI 2022-2024
DOI:
https://doi.org/10.37385/ceej.v7i1.9988Keywords:
current ratio, perputaran modal kerja, return on assets, total assets turnover, variabel independenAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Current Ratio (CR), Total Assets Turnover (TATO), dan Perputaran Modal Kerja (PMK) terhadap Return on Assets (ROA) pada perusahaan sektor Basic Material yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2022–2024. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan analisis regresi linear berganda dan data sekunder laporan keuangan tahunan perusahaan. Populasi mencakup seluruh perusahaan sektor tersebut, sementara sampel dipilih purposively berdasarkan laba positif, laporan lengkap, dan publikasi dalam rupiah. Variabel dependen ROA diukur dari rasio laba bersih terhadap total aset, sedangkan CR, TATO, dan PMK mengukur likuiditas, efisiensi aset, dan efisiensi modal kerja. Hasil analisis menunjukkan bahwa TATO berpengaruh signifikan terhadap ROA, sedangkan CR dan PMK tidak menunjukkan pengaruh yang signifikan. Koefisien determinasi (R²) sebesar 26,1% mengindikasikan sebagian besar variasi ROA dijelaskan oleh faktor lain di luar model. Penelitian ini menyarankan perluasan sampel, periode, dan variabel tambahan untuk memperoleh hasil yang lebih representatif.
References
Agusetiawan Shavab, F., Fuadi, & Puspitasari, Y. (2022). Pengaruh perputaran piutang dan perputaran modal kerja terhadap likuiditas pada PT Chandra Asri Petrochemical Tbk. Sains Manajemen, 8(1), 19–33. https://doi.org/10.30656/sm.v8i1.4778
Agustina, H. C., Arum, A. S., Fatimah, I. N., & Akil, A. N. (2024). Literature review: Pengaruh return on assets (ROA), return on equity (ROE), dan return on investment (ROI) terhadap nilai perusahaan. Jurnal Ilmiah, 9(2), 493–507.
Andika, D., Lidya, V., & Pasaribu, D. (2022). Pengaruh perputaran modal kerja dan current ratio (CR) terhadap return on assets (ROA) pada PT Indofood Sukses Makmur Tbk periode 2010–2020. Jurnal Ilmiah, 6, 1834–1845.
Ariyanti, D., & Rajagukguk, R. H. (2019). Pengaruh current ratio, debt to asset ratio, dan perputaran modal kerja terhadap return on assets pada perusahaan sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2013–2017. Profita, 12(2), 330–341. https://doi.org/10.22441/profita.2019.v12.02.011
Bella Kurnia Putri, S. C. (2024). Pengaruh stres kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pada PT Lancar Wiguna Sejahtera area Jakarta Selatan. Sinergi Manajemen, 1(1), 116–121.
Br Tarigan, N. P. S., Chintya, F., Elisabeth, G., & Herosian, M. Y. (2021). Pengaruh current ratio, debt to equity ratio, total asset turnover, dan net profit margin terhadap ROA pada perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016–2019. Journal of Economic, Business and Accounting (COSTING), 5(1), 300–306. https://doi.org/10.31539/costing.v5i1.2380
Cahayati, S. I. N., & Prasetyo, H. (2024). Pengaruh total asset turnover (TATO) dan current ratio (CR) terhadap return on assets (ROA) pada PT Ultrajaya Milk Industry Tbk periode 2013–2023. Cakrawala: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Bisnis, 1(2), 548–557.
Chaidir, M., & Tarigan, J. (2021). Analisis pengaruh quick ratio (QR), debt to asset ratio (DAR), dan total asset turnover (TATO) terhadap return on assets (ROA). Studia Ekonomika, 19, 1–19.
Ermad, E., Umar, Z., Tarmizi, T., & Kumala, D. (2023). Pengaruh rasio keuangan terhadap kinerja perusahaan. Jurnal Akuntansi Muhammadiyah, 11(1), 10–16.
Firmansyah, A., & Lesmana, I. S. (2021). Pengaruh current ratio dan debt to equity ratio terhadap return on assets pada perusahaan manufaktur sub sektor farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Valuasi, 1(2), 469–478. https://doi.org/10.46306/vls.v1i2.38
Fitriani, D., & Febriyanti, B. F. (2023). Pengaruh total asset turnover dan current ratio terhadap return on assets pada perusahaan sub sektor transportasi dan logistik. Journal on Education, 5(3), 10205–10215. https://doi.org/10.31004/joe.v5i3.1914
Ghozali, I. (2018). Aplikasi analisis multivariate dengan program IBM SPSS 25. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Ginting, H. B., & Supriyanto. (2023). Analisis current ratio dan total asset turnover terhadap return on assets pada perusahaan sektor makanan dan minuman. Jurnal Akuntansi dan Teknologi Keuangan, 1(2), 46–51. https://doi.org/10.56854/atk.v1i2.158
Gujarati, D. N. (2003). Basic econometrics (4th ed.). McGraw-Hill.
Gultom, D. K., Manurung, M., & Sipahutar, R. P. (2020). Pengaruh current ratio, debt to equity ratio, dan total asset turnover terhadap return on assets. Humaniora: Jurnal Ilmu Sosial, Ekonomi dan Hukum, 4(1), 1–14. https://doi.org/10.30601/humaniora.v4i1.419
Kurniawansyah, D. (2018). Teori agency dalam pemikiran organisasi: Pendekatan positivist dan principal–agent. Jurnal Riset Akuntansi dan Bisnis Airlangga, 3(2), 435–446. https://doi.org/10.31093/jraba.v3i2.122
Mutawali, M., Lorienza, L., & Widiyanti, S. D. (2024). Pengaruh current ratio, debt to equity ratio, dan debt to asset ratio terhadap return on assets. Jurnal Sekretari Universitas Pamulang, 11(1), 37–48. https://doi.org/10.32493/skr.v11i1.38205
Nafisah, N. I., Halim, A., & Sari, A. R. (2020). Pengaruh rasio keuangan terhadap nilai perusahaan manufaktur. Jurnal Riset Mahasiswa Akuntansi, 6(2), 1–17. https://doi.org/10.21067/jrma.v6i2.4217
Nezha, R. (2014). Pengaruh rasio keuangan terhadap return on assets [Skripsi].
Oktaviyah, N. (2024). Pengukuran kinerja keuangan: Pendekatan, metode, dan implikasinya. Jurnal Ilmiah, 5, 1–17.
Parlina, N. D., Haris, A., Dheyyanto, B., & Maylan, S. M. (2022). Pengaruh perputaran kas, piutang, dan modal kerja terhadap return on assets. Transekonomika, 2(4), 125–134. https://doi.org/10.55047/transekonomika.v2i4.153
Putri, T. K., Nurjanah, N., & Rizkiyah, T. F. (2022). Pengaruh perputaran modal kerja dan debt to equity ratio terhadap return on assets. Jurnal Investasi, 8(1), 47–59. https://doi.org/10.31943/investasi.v8i1.188
Rinofah, R., Hidayati, A., & Sari, F. (2022). Pengaruh perputaran modal kerja terhadap profitabilitas UMKM. Jurnal Ilmiah, 11(2), 270–282.
Rizqi, R. M. (2025). Pengaruh rasio profitabilitas terhadap harga saham PT Bank Syariah Indonesia Tbk. Jurnal Ilmiah, 2(2), 717–741.
Rizqullah, N., & Mujiyati, M. (2024). The impact of liquidity, total asset turnover, company size, and sales growth on profitability. Quantitative Economics and Management Studies, 5(6), 1250–1258. https://doi.org/10.35877/454ri.qems3495
Salsabila, A. (2022). Pengaruh rasio keuangan terhadap return on assets. Jurnal Manajemen dan Bisnis, 11(1), 1–16.
Saputri, N., Yubaedah, I., & Wulandari, A. A. (2024). Pengaruh net profit margin dan current ratio terhadap return on assets. Journal of Communication Education, 18(1), 101–107. https://doi.org/10.58217/joce-ip.v18i1.392
Sundari, R., & Widyastuti, W. (2023). Pengaruh perputaran kas dan modal kerja terhadap return on assets. Land Journal, 4(2), 124–133. https://doi.org/10.47491/landjournal.v4i1.3015
Tambunan, A., Sitorus, R. A., Sitanggang, E. S., & Hayati, K. (2021). Pengaruh rasio keuangan terhadap return on assets. Assets: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi, 11(2), 222. https://doi.org/10.24252/assets.v11i2.20949
Tri Kamsir, R. (2013). Pengaruh motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja pegawai. Jurnal Ilmiah, 12(1), 347–350.
Wenny Anggeresia Ginting. (2015). Analisis pengaruh current ratio, working capital turnover, dan total asset turnover terhadap return on assets [Skripsi].



Template